Sunday, October 10, 2010

Resep es markisa segar

Resep es markisa segar - Media Bersama, Begitu banyak resep makanan dan juga resep es, tapi pernahkah anda mencoba resep yang satu ini, yaitu resep es Markisa Segar, dan juga kami menyediakan resep es yang sangat nikmat dn juga pastinya segar patut untuk anda pelajari dan anda coba dirumah, ini adalah Resep Sop Buah 2010, dimana bahan2nya hanya berasal dari buah-buahan segar yang ada disekitar anda. dan untuk resep yang kita bahas kali ini yaitu resep es Markisa Segar yang mungkin dapat menjadi resep andalan untuk keluarga anda dan juga untuk dan sendiri.


















Bahan yang diperlukan :


1. 4 buah buah markisa


2. Gula pasir 8 sendok makan


3. Madu 2 sendok


4. Air lemon satu sendok makan


5. Air soda atau sprit


6. Es batu


Cara membuat


1. Keluarkan isi markisa


2. Siapkan belender, masukkan gula pasir , markisa, madu dan air lemon dan es batu,,kemudia blender,,


3. Setelah semua halus tuangkan dalam gelas dan tambahkan sedikit soda,,
Es markisa siap dinikmati


silahkan anda coba resep yang satu ini, dan saya jamin kalau anda akan suka dan mendengar namanya saja anda akan ingin mencobanya, dimana Resep es Markisa segar ini bahannya juga mudah di dapat dan juga murah harganya, cocok untuk usaha dan tambahan menu di Cafe anda.


















Jika anda ingin melihat resep yang lainnya maka anda langsung klik saja DISINI!!! maka anda akan mendapatkan apa yang anda inginkan, jika anda mengklik tulisan itu maka anda akan memasuki adf.ly dan kemudian anda akan menemukan tulisan Skip add dan kemudian tugas anda yaitu mengklik tulisan tersebut dan anda akan mendapatkan apa yang anda inginkan dengan gratis.

No comments:

Post a Comment